Buka platform Android Tampilkan ikon platform
Buka platform Android Buka platform Windows Buka platform Mac
Ikon One Wheel

One Wheel

1.0
1 ulasan
665 unduhan

Sejauh apa kamu bisa melaju dengan sepeda roda satu?

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo
Ikon Andrés López
Direviu oleh
Andrés López
Content Editor

One Wheel adalah game dengan konsep yang sangat sederhana, yaitu melaju sejauh mungkin dengan sepeda roda satu. Mengendarai sepeda roda satu memang tidak mudah. Jadi, kamu membutuhkan banyak keahlian kalau ingin mendapat skor tinggi.

Sistem kontrol One Wheel sangat sederhana, seperti biasa dalam kebanyakan game seperti ini. Tapi, walaupun mudah dipelajari, game ini sulit dikuasai. Tekan sisi kiri atau kanan layar untuk mencondongkan sepeda ke arah itu, dan maju... atau mundur.

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Di awal permainan hanya ada satu sepeda dengan jalur yang relatif lurus, dengan beberapa tanjakan. Setelah melewati 10 meter, kamu bisa membuka sepeda baru dan mengakses jalur yang lebih kompleks yang mengharuskan kamu menghadapi jalan berlubang dan bahkan lompatan.

One Wheel adalah game keahlian seru yang beda karena pendekatannya sederhana dan level kesulitan yang tinggi. Artinya, begitu kamu sudah menguasai game ini, maka akan jadi sangat adiktif.

Diterjemahkan oleh Uptodown Localization Team

Persyaratan (Versi terbaru)

  • Memerlukan Android 4.0, 4.0.1, 4.0.2 ke atas

Informasi tentang One Wheel 1.0

Nama Paket com.orangenose.unicycle
Lisensi Gratis
Sistem Op. Android
Kategori Arkade
Bahasa B.Indonesia
Penerbit Orangenose Studios.
Unduhan 665
Tanggal 14 Apr 2016
Rating Konten +12
Iklan Tidak ditentukan
Mengapa aplikasi ini dipublikasikan di Uptodown? (Informasi lebih lanjut)
Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Nilai Aplikasi ini

Reviu aplikasi
Ikon One Wheel

Penilaian

5.0
5
4
3
2
1
1 ulasan

Komentar

Belum ada opini mengenai One Wheel. Jadilah yang pertama! Komentar

Iklan
Hapus iklan dan lainnya dengan Turbo

Aplikasi lain dari kreator ini

Ikon I'm Ping Pong King
Orangenose Studios.
Ikon Motor Hero!
Motocross gaya bebas yang paling rumit sejauh ini
Ikon Speedy Car - Endless Rush
Kecepatan bukanlah segalanya
Ikon Toughest 2
Orangenose Studios.
Ikon Cannon Hero
Bidik... dan tembak dalam game fisika ini!
Ikon Egg Car!
Orangenose Studios.
Ikon Sashimi
Memotong sashimi dengan benar tidaklah mudah
Ikon Tricky Test 2
Bermacam-macam pertanyaan menjebak
Ikon Strawberry Shortcake: Berry Rush
Balapan tanpa henti dengan Strawberry Shortcake
Ikon Royal Dream
Dapat bermain dan menikmati game simulasi favorit mainkan sekarang!
Ikon Minecraft Pocket Edition 2018 Guide
Informasi dasar di Minecraft Pocket Edition
Ikon KawaiiWorld
Versi kawaii dari game ikonik Minecraft
Ikon Turbo Dismount
Sebuah tragedi kinetik mobil orisinal
Ikon Angry Birds Rio
Lempar burungnya ke udara...di Rio de Janeiro
Ikon Angry Birds Classic
Hancurkan babi-babi jahat dengan burung-burung marah
Ikon Hill Climb Racing
Naiki bukit dalam kecepatan penuh
Ikon Free Fire Advance
Akses server advance Free Fire
Ikon AetherSX2
Emulator PlayStation 2 yang tangguh untuk Android
Ikon Block Blast!
Pasangkan setiap kepingan untuk menghilangkan baris dan kolom
Ikon Mobile Legends
MOBA Android 5v5 yang spektakuler
Ikon Free Fire
Battle royale yang lebih cepat dan tidak terlalu menuntut
Ikon eFootball PES 2025
Game sepak bola paling realistis untuk Android
Ikon Strawberry Shortcake: Berry Rush
Balapan tanpa henti dengan Strawberry Shortcake
Ikon Royal Dream
Dapat bermain dan menikmati game simulasi favorit mainkan sekarang!